MI Al Falah Kedanyang Kebomas kembali meraih prestasi yang membanggakan dalam Porseni Kabupaten Gresik pada tanggal 24-25 Mei di MI Al Falah Kedanyang Kebomas Gresik.
Fathania Najla Prayunda (kls 5) meraih Juara 1 Pildacil Bahasa Inggris putri dan Hanafi Ahmad Habibi (kls 3) meraih Juara 1 Baca Puisi putra serta M. Zhalfan Aqila (kls 5) meraih Juara 2 Pildacil Bahasa Indonesia Putra. Berikut ini prestasi kontingen Kebomas dalam Porseni Kabupaten Gresik Tahun 2025: Juara 1 Pildacil Bahasa Inggris Putri - Fathania Najla Prayunda (MI Al Falah) Juara 1 Baca Puisi Putra - Hanafi Ahmad Habibi (MI Al Falah) Juara 1 Seni Pencak Silat Putra - M. Hamizan Al Asyraf (Mi Ma'arif Sidomukti) Juara 2 Menyanyi Islami Putra - Yusuf Qardhawi (MI Masyhudiyah) Juara 2 Pildacil Bahasa Indonesia - M. Zhalfan Aqila (MI Al Falah) Harapan 2 Tahfidz Putra - Farizqy Davin Abdullah (MI Masyhudiyah) Harapan 3 Melukis Putri - Hana Aish Salma (MI Ma'arif Sidomukti) Harapan 3 Pildacil Bahasa Arab - Ahmad Alif (Mi Ma'arif Sidomukti)
0 Comments
Leave a Reply. |
AlfamediaPublikasi MI Al Falah KategoriArsip
April 2025
|